Langsung ke konten utama

PROFIL SLB NEGERI 11 JAKARTA


SLB NEGERI 11 JAKARTA




NAMA SEKOLAH         : SLB NEGERI 11 JAKARTA
STATUS                          : NEGERI
NPSN                              : 69988460
KEPALA SEKOLAH     : Drs. TRIYANTO MURJOKO, M.Pd
ALAMAT                       : Jl. Prof. Dr. Supomo, SH Kel. Menteng Dalam, Kec. Tebet, Jakarta Selatan
NO. TELFON/HP          : 082122625982
EMAIIL                         : slbnsebelas@gmail.com                  
WEBSITE                     : slbn11jakarta.blogspot.com


Memberi Layanan Pendidikan untuk Satuan Pendidikan :
1. TKLB     : Tunarungu, dan Tunagrahita
2. SDLB     : Tunarungu, Tunagrahita dan Autis
3. SMPLB  : Tunarungu, Tunagrahita, dan Autis
4. SMALB : Tunagrahita dan Tunarungu


Google Map:
https://goo.gl/maps/YTLbeVfFWZsRgR9y6

Komentar

Postingan populer dari blog ini

SLB NEGERI 11 JAKARTA

GEDUNG SEKOLAH BARU 2019 SLB NEGERI 11 JAKARTA Jakarta, Agustus 2019: Sebuah bangunan gedung Sekolah yang cukup megah telah berdiri sebagai momentum perkembangan layanan pendidikan bagi siswa berkebutuhan khusus di jakarta.  Melalui Keputusan Gubernur DKI Jakarta no 946 Tahun 2019, berdirilah secara sah SLB Negeri 11 Jakarta, Sekolah termegah diantara 4 SLB Negeri yang diresmikan pemprov DKI Jakarta tahun 2019. SLB Negeri 11 Jakarta, yang berlokasi di Jl. Prof. Dr. Supomo, SH. Kel. Menteng Dalam, Kecamatan Tebet, Jakarta Selatan benar benar berada di tengah tengah kota Jakarta, hanya sekitar 100 m dari Tugu Patung Pancoran.  Berdiri kokoh bertingkat 4 lantai dengan jumlah ruang kelas yang sangat memadai untuk menampung siswa dengan berbagai jenis kebutuhan khusus mulai dari satuan Pendidikan TKLB, SDLB, SMPLB dan SMALB. didukung dengan sarana penunjuang seperti ruang Kepsek, ruang Guru, ruang pertemuan, ruang ketrampilan, ruang UKS, Gudep, lapangan olahraga

SLBN 11 PERINGATI HARI KARTINI 2022

PERINGATAN HARI KARTINI DI SLBN 11 JAKARTA Jakarta 21 April 2022 : Kepala SLB Negeri 11 Jakarta membawa kemeriahan pembelajaran PTM Terbatas 100% dengan kegiatan memperingati hari Kartini pada Kamis, 21 April 2022. Panitia yang dibentuk baik guru maupun tendik bersama-sama bekerja keras untuk mewujudkan kemeriahan acara peringatan Hari Kartini  Meski bertempat di selasar antar kelas, Peringatan hari Kartini serasa sangat meriah, karena justru malah terfokus dalam satu tempat yang dapat menampung guru dan siswa secara bersama dari satuan SDLB, SMPLB dan SMALB  Acara yang meriah kali ini diisi dengan beberapa rangkaian kegiatan yaitu : Mewarnai gambar Ibu Kartini ; Membuat Video pendek berbusana Daerah ; Pembacaan Puisi dan Penayangan Video Profile sosok pahlawan Ibu Kartini. Acara didukung dengan penggunaan Multi media yang cukup Fantastik. Sukses Selalu SLBN 11 - Maju dan Tetap Jaya (Tri)